25 Oktober 2020
24 Oktober 2020
Herman Deru Inginkan HIPMI Jadi Wadah Anak Muda yang Profesional
Kabupaten Muaraenim Kembali Raih Penghargaan Proklim Lestari Tingkat Nasional
22 Oktober 2020
BNN OI Selenggarakan Workshop P4GN Di Dunia Usaha
Makin Kencang Dukungan Untuk Ilyas - Endang, Warga Meranjat Gelar Doa dan Istighosah Bersama
14 Oktober 2020
Demo, Mr Y dan O Rekom Berhentikan Komisioner KPU dan BAWASLU Ogan Ilir?
13 Oktober 2020
Yulian Gunhar : Terkait Diskualifikasi Ilyas, Tempuh Jalur Hukum Untuk Pembelaan "Kerasnya Pertarungan Nikmat Kemenangan"
18 September 2020
Bupati Ilyas Launching Penyaluran Bantuan Beras Untuk PKM PKH Di Ogan Ilir
17 September 2020
Program Transformasi Pertanian Bupati Ilyas Perlahan Tapi Pasti Mulai Bermanfaat Untuk Petani Ogan Ilir
16 September 2020
Bupati Ogan Ilir Kukuhkan Kepengurusan Karang Taruna Kecamatan Pemulutan
26 Agustus 2020
BPS Ogan Ilir Berlakukan Rapid Test Terhadap Petugas Sensus 2020
24 Agustus 2020
Pemilih Cerdas Lahirkan Pemimpin Berkualitas
Indralaya "Ap-news"
JADILAH pemilih yang cerdas, rasional dan berkualitas. Memilih dengan menggunakan akal sehat dan hati nurani dalam pilkada serentak nanti, khususnya di Kabupaten Ogan Ilir (OI).
Dalam konteks diatas, kita sebagai masyarakat pemilih mengharapkan proses Pilkada dapat memenuhi kriteria sebagai Pilkada yang berkualitas.
Pertama, Pilkada yang diselenggarakan secara profesional, jujur, dan adil (jurdil), bertanggung jawab dan bersih dari segala bentuk kecurangan. Kedua, Pilkada tidak hanya sekedar rutinitas memilih kepala daerah, namun Pilkada yang berdampak pada kemajuan dan kesejahteraan masyarakat daerah khususnya Kabupaten Ogan Ilir," tegas Feri Novriyadi saat berbicara kepada Tim Media "Agung Post", Senin Sore (24-08).
Seperti diketahui, sejumlah nama-nama bakal calon Bupati dan Wakil Bupati yang akan bertarung mulai bermunculan menjadi penantang Petahana. Seperti mantan Bupati OI AW Nofiadi Mawardi - Ardhani, kalangan ulama KH Muslih Qorie yang digadang-gadang akan berpasangan dengan Incumbent Bupati HM Ilyas Panji Alam, termasuk ada isu pengusaha muda Yusmah Reza Zaini juga ikut disebut sebut akan berpasangan dengan cabup petahana..entah?
Sebagai Ketua Komunitas Rumah DJuang Ogan Ilir, Feri Novriyadi mengatakan tentang tahapan-tahapan pemilu yang akan dilaksanakan hendaknya masyarakat cerdas dalam memilih pemimpin dengan kriteria-kriteria tertentu yang diinginkan," ujarnya.
Ditambahkannya, adanya kesadaran politik dapat menumbuhkan kedewasaan politik tanpa perpecahan, isu-isu di sekitar kita, dan yang terpenting harus menjaga persatuan dan kesatuan,” jelasnya.(cal/"ap-news")